Skip to main content

Posts

Showing posts from 2016

Tutorial Membuat Embun di Kaca Dengan Photoshop

Halo.. kali ini rumahdesa1n akan membagikan tutorial cara membuat tulisan embun di kaca atau biasa disebut tulisan teks pada kaca foggy dengan menggunakan photoshop. Sebenarnya ini bisa kita buat secara manual (tulisan di kaca) tapi kalau suasananya mendukung dan harus ada objek yang mendukung juga, contohnya: “Membuat tulisan embun di kaca mobil saat turun hujan” Emang kalau lagi di dekat kaca dan cuaca pas lagi hujan, jadi kita bisa melukiskan ide-ide dan cita-cita kita di kaca, juga sebuah tulisan :D Oke, tanpa basa basi yang terlalu lama langsung saja disimak tutorial cara membuat tulisan embun di kaca dengan photoshop LANGKAH 1 Buka aplikasi Photoshop kalian, tidak masalah menggunakan jenis Photoshop berapapun, tidak perlu gambar ya, kan Cuma buka aplikasi Photoshop, kalau sekiranya cukup sulit akan disertakan gambar LANGKAH 2 Setelah Photoshop terbuka, buka gambar embun kaca dan background  yang akan dipakai nantinya, jika belum ada stok embun kaca n

Tutorial Setting Mouse Macro Gampang Sekali

Siapa yang tidak tau mouse macro, Jika Kalian Pemain Game FPS atau Tepatnya Point Blank pasti tau dengan mouse macro. ya Mouse yang sangat membantu untuk pemain SG dan AWP Dan Kali ini saya akan membagikan Tutorial Cara Setting Mouse Macro X7 untuk game FPS/Point Blank. Dengan Settingan yang sudah saya refisi dan lengkap Untuk SG,AWP, AUG, dan P90 tapi yang Saya SS hanya Settingan AWP karna Cara sama tetapi Script Yang berbeda. Langsung Saja : Pertama Buka Program X7 dengan Run-Admin Klik Profil 1 untuk settingan pertama pilih key 4 keyboard pilih R untuk ganti jadi tombol R dan untuk Reload senjata [ gambar ] kemudian Buat begitu juga di key 5 tapi buat huruf F untuk balik badan di PB Langkah Selanjutnya di Key 7 kita letak script macro bisa AWP, SG, Dll, dan saya Contohkan Untuk AWP, caranya  Klik bagian Key 7 pilih Macro Manager di bagian atas pilih open masukkan file Macro ke Software X7 --> Save  Klik Tombol Ok  Finish

Akun Komunitas Kampus Wifi.id Update November 2016

Halo bertemu lagi dengan rumahdesa1n kali ini kami akan membahas tentang Akun Komunitas Kampus UHT Wifi.id Terbaru Update 15 November 2016 yang akun kampus november 2016 masih ada yang work, bagi para pemburu wifi.id gratisan akun kampus wifi.id ini sangat berguna karena waktu login akun kampus wifi id unlimited yang artinya tanpa batas, jika anda sudah lelah wifi.an anda bisa log out tanpa batasan waktu seperti wifi.id voucher yang batasannya ada yang 12 jam. Jika belum tau dimana loginnya akun kampus itu, kami akan beri tau cara login wifi.id kampus. Cara Login Wifi.id Akun Kampus 1. Connect kan ke SSID Wifi.id Caranya hanya cek wifi laptop atau hp kamu dan jika ada nama wifi wifi.id hubungkan! 2. Setelah terhubung dengan wifi.id, biasanya akan otomatis terbuka browser default laptop atau hp agan, jika tidak otomatis kalian bisa buka browser secara manual dan akan ke redirect otomatis ke welcome page wifi.id 3. Setelah masuk ke halaman welcome page

Tutorial Cepat Membuat Galaxy Logo Dengan Photoshop

Steven Gerrard Galaxy Logo Hello, rumahdesa1n akan men- share tutorial membuat efek Galaxy Logo dengan photoshop (How to Make Galaxy Design on Photoshop), Apa itu efek Galaxy Logo? Efek Galaxy Logo yaitu membuat wajah seseorang berwarna galaxy, hampir sama seperti double exposure tapi cara membuat galaxy logo pada wajah sangat cepat dan mudah.  Yang harus dilakukan pertama kali adalah download gambar galaxy . Banyak situs yang menyediakan gambar galaxy, salah satunya adalah di Galaxy - Pixabay atau jika tak ingin repot bisa k alian save gambar galaxy yang saya bagikan di baw ah artikel ini. Kami akan menjelaskan secara detail tutorial membuat Galaxy Logo agar kalian paham, dan bisa langsung praktik dengan berbagai versi photoshop. Oke langsung saja tutornya, tanpa banyak basa-basi seperti biasanya, simak dibawah tutorialnya. Cara Membuat Efek Galaxy Logo di Photoshop 1. Pertama yang pasti buka Photoshop kalian, terserah menggunakan Photoshop versi berapapun, kami

Cara Membuat Manipulasi Photoshop Selective Color Hanya 10 Menit,CS Berapapun Bisa! Dijamin

Selective Color Pick Gitar Cara Membuat Manipulasi Photoshop Selective Color Hanya 10 Menit - Hai, kali ini rumahdesain akan membuat tutorial cara membuat Selective color/Warna Selektif di Photoshop, atau gambar menjadi hitam di sekeliling gambar yang berwarna asli, selective color merupakan salah satu manipulasi photoshop termudah, manipulasi favorit master photoshop, manipulasi photoshop yang keren, dan manipulasi yang cocok untuk seorang pemula dalam hal desain grafis.  Apakah tutorialnya sulit? Tidak! Jika kalian yang hobi ber photoshop an akan sangat mudah memahami tutorial Selective Color yang akan kita berikan berikut ini. Oke guys seperti biasanya rumahdesain tidak kebanyakan basa-basi seperti kebanyakan web tutorial yang lain, berikut tutorial membuat selective color dengan mudah hanya 10 menit. 1. Pertama, buka Photoshop kalian terserah menggunakan versi berapapun, kalau kami menggunakan versi CS5 2. Pilih gambar yang akan dijadikan selektif color, jik