Hai.. kali ini kita akan memberikan tutorial photoshop,
yaitu membuat typography potrait dengan photoshop, langsung saja simak
tutorialnya
1. Pertama buka foto yang ingin di edit, kami menggunakan
foto Lionel Messi
2.
Seleksi foto tersebut, kami menggunakan Quick Selection (W)
3. Duplikat layer yang tadi diseleksi dengan cara klik
CTRL+J
4. Sekarang buat tulisan yang banyak dengan Horizontal
Type Tool (T) beda-bedakan ukuran tulisannya
5.
Seleksi semua tulisannya, dengan cara klik pada tulisan terakhir/layer paling
atas dan tekan SHIFT pada tulisan pertama/layer tulisan paling bawah.. Ingat
hanya seleksi layer textnya saja
6.
Setelah semua terseleksi kita satukan layer tersebut dengan cara klik CTRL+E
atau pilih merge layer pada menu bar layer
7.
Selanjutnya atur opacity layer textnya, sampai transparant, kami atur sampai
35%
8.
Setelah itu, seleksi semua tulisannya dengan cara tekan CTRL+klik layer tulisan
9.
Langkah selanjutnya, kita aktifkan layer 1, kemudian duplikat layer 1, dengan
cara klik CTRL+J
10.
Setelah layer 1 ter duplikat, kita non aktifkan layer yang lain, hanya layer 2
yang aktif
11.
Langkah terakhir kita buat layer baru dan posisikan dibawah layer 2, dan beri
warna terserah anda.. kami beri warna biru
Tinggal
di save.. ok sekian tutorial membuat typography potrait kali ini, sampai
berjumpa kembali dengan tutorial yang lainnya :D
Stok foto Lionel Messi
Comments
Post a Comment